Kategori sejarah

Pertempuran Kotabaru: Merdeka ataoe Mati!

By administrators

14 November 2022 09:13:56

Kotabaru merupakan wilayah Yogyakarta yang erat kaitannya dengan peristiwa perebutan kekuasaan dengan tentara Jepang, peristiwa ini terjadi pada tanggal 7 Oktober 1945. Peristiwa ini sering disebut dengan Peristiwa Kotabaru, dimana situasi pada peristiwa saat itu tergambar dalam sebuah miniatur di diorama 2 Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta. Peristiwa ini menjadi salah...

BACA

Renaisans Budaya Jawa dalam Kesusastraan Jawa

By administrators

20 Mei 2022 08:45:01

Sastra Jawa merupakan tradisi tulis yang terbentuk di masyarakat Jawa. Sastra Jawa banyak lahir di lingkungan istana (keraton dan diluar keraton/pesisiran) serta lingkungan pesantren. Sastra dari lingkungan istana Jawa bersifat istanasentris dan cenderung politis. Bangsawan Jawa menggunakan sastra sebagai salah satu bentuk pengakuan atas kekuasaannya. Sastra yang lahir dari istana...

BACA

Peringati Hari Kebangkitan Nasional, Yuk Telusuri Koleksi Terkait Boedi Oetomo di Museum Perjuangan Yogyakarta

By administrators

21 Mei 2021 10:11:53

Asal Muasal Hari Kebangkitan Nasional

Pada tahun-tahun awal kemerdekaan, Indonesia masih harus menghadapi kembalinya Belanda yang dibonceng sekutu, serta situasi politik dalam negeri yang kian memanas. Maka pada saat itu dirasa membutuhkan simbol persatuan baru. Dalam rangka peringatan genap 40 tahun berdirinya Boedi Oetomo tanggal 20 Mei 1948, Ki Hadjar Dewantara...

BACA

Mengenang Peristiwa penurunan bendera Hinomaru dan Pengibaran Sang saka Merah Putih di Gedung Agung Yogyakarta

By administrators

24 Agustus 2020 11:00:06


Dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-75 Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta mengadakan acara Bincang Publik secara Live  melalui Instagram yang bertema Semangat Merdeka Kibarkan Sang Saka, pada akun resmi  Instagram @museum.benteng.vredeburg. Acara berlangsung pada tanggal 19 Agustus 2020  selama satu jam, dimulai...

BACA

Jalan lebar menuju proklamasi

By administrators

16 Agustus 2020 14:46:33

16 Agustus 1945

Terjadi perbedaan pendapat antara golongan tua dan golongan muda dalam menentukan kapan harus memproklamirkan kemerdekaan Indonesia. Maka pada dini hari tanggal 16 Agustus 1945 Wikarna dan golongan muda mengamankan Soekarno Hatta ke sebuah rumah milik Djiaw Air Kiong, seorang petani di Rengasdengklok. Golongan muda ingin menjauhkan Soekarno Hatta...

BACA

Kami ingin segera merdeka, Bung !

By administrators

15 Agustus 2020 16:13:12

15 Agustus 1945

Sumber foto :koleksi museum benteng vredeburg yogyakarta 

Soekarno, Hatta, bersama Ahmad Subardjo pergi menemui Laksamana Muda Tadashi Maeda untuk memastikan kebenaran siaran radio sekutu terkait penyerahan Jepang. Hatta kemudian mengusulkan agar Soekarno selaku ketua Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI) segera menggelar sidang keesokan harinya.

Sore harinya, Subadio Sastrosatomo dan Subianto...

BACA

Sukarno: "Indonesia akan merdeka sebelum jagung berbunga"

By administrators

14 Agustus 2020 12:46:56

#potretjelangproklamasi

14 Agustus 1945

Pernyataan Sukarno sekembalinya dari Dalat tentang kemerdekaan Indonesia akhirnya menemui titik terang. Kepulangan Sukarno dan Hatta disambut dengan berita yang dibawa Sjahrir tentang kekalahan Jepang. Secara resmi Kaisar Hirohito menyatakan Jepang menyerah tanpa syarat kepada Sekutu.

Berita itu menggaung ke seluruh pelosok Jepang. Tapi tidak demikian di Indonesia. Radio-radio...

BACA

Jepang "Minta Damai" !

By administrators

13 Agustus 2020 12:28:40

13 Agustus 1945

Jepang "Minta Damai" !

Desas desus kekalahan Jepang semakin banyak diberitakan. Rentetan...

BACA

Janji Kemerdekaan Panglima Perang Jepang

By administrators

12 Agustus 2020 10:03:46

Sumber foto : www.geheugen.delpher.nl

Tanggal 12 Agustus 1945 Ir. Soekarno, Drs. Moh. Hatta, dan dr. Radjiman  memenuhi undangan Panglima Angkatan Perang Jepang di Asia Tenggara Marsekal Terauchi di Dalat, Vietnam. Dalam pertemuan itu Jepang berjanji memberikan kemerdekaan untuk Indonesia. Pelaksanaan kemerdekaan disiapkan oleh sebuah badan bentukan Jepang yaitu Panitia Persiapan Kemerdekaan...

BACA

Jogja Republik Onthel 2019, Ribuan OntelisOntelista Raja Kaya Ramaikan Jogja

By administrators

15 November 2019 12:39:06

Yogyakarta, Sebanyak 3000 pesepeda yang menyebut dirinya ontelis/ontelista datang padati Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta. Peserta yang datang dari segala penjuru Nusantara hingga Malaysia, German dan Austria. Acara diselenggarakan oleh Museum Benteng Vredeburg Yogyakarta dengan menggandeng komunitas Jogja Republik Onthel II berlangsung dari tanggal 9-10 November 2019.

      

 

Mengusung tema “RAJA KAYA”...

BACA



Bagaimana informasi yang disediakan website ini?
   

Bagaimana informasi yang disediakan website ini?